Dalam rangka menyambut serta memeriahkan HUT SRAGEN Ke 277,Kecamatan Miri mengadakan Lomba Kreasi PBB untuk seluruh desa.Lomba PBB dimeriahkan oleh 10 desa yang digelar di Balai Desa Soko pada tanggal 10 Mei jam 7.30.Setiap desa diwajibkan mengikuti lomba tersebut yang terdiri dari 10 orang,1 orang sebagai Komandan dan 9 orang sebagai anggota. Peserta terdiri dari Perangkat desa,BPD.Pemenang akan mewakili lomba kreasi PBB tingkat Kabupaten.